KENALI VIRUS EBOLA
Apa itu Virus Ebola? Ebola adalah sejenis virus dari genus Ebolavirus, familia Filoviridae. Ebola juga dijadikan nama bagi penyakit yang disebabkan oleh virus tersebut. · Asal kata Ebola Nama Ebola diambil dari sungai Ebola, Kongo, Afrika · Gejala Penyakit Ebola Gejala-gejalanya antara lain muntah, diare, sakit badan, pendarahan dalam dan luar, dan demam. Untuk tingkat kematian dari penyakit ini adalah 80% sampai 100% · Cara penularan penyakit Ebola Penyakit Ebola dapat ditularkan lewat kontak langsung dengan cairan tubuh atau kulit . Masa inkubasinya dari 2 sampai 21 hari, umumnya antara 5 sampai 10 hari. Saat ini telah dikembangkan vaksin untuk Ebola yang 90% efektif dalam monyet, namun vaksin untuk manusia belum ditemukan. · Virus Ebola hidup di tempat yang lembab, lingkungan yang gelap, tidak akan menyebabkan tipikal penularan melalu udara. Tetapi bisa menetap pada partikel udara yang mengambang dan darah orang yang terinfeksi,